Topik: Halmahera Tengah
Marak Perangkat Desa Terlibat Politik Praktis, Bawaslu Halteng Diminta Bertindak Tegas
Weda, Koridorindonesia.id– Sejumlah aparatur Desa Lelilef Waibulen, Kecamatan Weda Tengah diduga terlibat langsung melakukan politik praktis. Sejumlah aparat tersebut melakukan rapat tim di dalon...
Sepanjang 2023-2024, Disnakertrans Halteng Berhasil Selesaikan Kasus Pengaduan PHK Sepihak
Weda, Koridorindonesia.id– Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Halmahera Tengah, Maluku Utara telah menyelesaikan 68 kasus pengaduan perselisihan hubungan industrial dan PHK sepihak. 68 kasus pengaduan tersebut...
Heboh! Seorang Oknum ASN di Halteng Imbau Warga Tidak Hadiri Pelantikan Tim Salah Satu...
Weda, Koridorindonesia.id– Beredar pesan WhatsApp oleh oknum Aparatur Sipil Negara (ASN) ,Pemerintah Kabupaten Halmahera Tengah (Halteng), memberikan himbauan melalui pesan WhatsApp kepada warga Desa...
PT. IWIP Tidak Serius Tangani Banjir di Lukulamo, Weda Tengah
Weda, Koridorindonesia.id– Pengurus Karang Taruna, Desa Lukulamo, kecamatan Weda Tengah menilai PT Indonesia Weda Industrial Park (IWIP), tidak serius menangani banjir yang terjadi di...
Lantik Moh. Fitra U. Ali Jadi Pj Sekda, Ini Sejumlah Pesan Pj Bupati Halteng
Weda, Koridorindonesia.id– Penjabat Bupati, Bahri Sudirman resmi melantik Moh. Fitra U. Ali sebagai Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah Kabupaten Halmahera Tengah. Prosesi pelantikan dan pengambilan...
Besok, Moh. Fitra U. Ali Akan Dilantik Jadi Pj Sekda Halteng
Weda, Koridorindonesia.id– Moh. Fitra U. Ali akan dilantik sebagai Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Halmahera Tengah, besok, Senin 2 September 2024.
Pelantikan akan dilaksanakan...
Tingkatkan Konsumsi Ikan Masyarakat, DKP Halteng Gelar Lomba Masak Serba Ikan
Weda, Koridorindonesia.id–Mewakil Penjabat (Pj) Bupati Halmahera Tengah, Bahri Sudirman, Asissten II Bidang Ekonomi dan Pembangunan, Aser Tidore menghadiri sekaligus membuka secara langsung lomba memasak...
217 Aparat Gabungan Amankan Pendaftaran Paslon Pilbup Halteng di KPU
Weda, Koridorindonesia.id– Hari kedua tahapan pendaftaran Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati Halmahera Tengah tahun 2024, Polres Halmahera Tengah melaksanakan pengamanan pendaftaran dan deklarasi...
Pilkada Halteng: Lebih dari 2 Jam Pemeriksaan, Berkas Paslon Mutiara-Salim Dinyatakan Lengkap
Weda, Koridorindonesia.id - Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Halamahera Tengah, Mutiara Al Yasin dan Salim Kamaludin (Mustika) mendatangi kantor KPU, Kamis (29/08/2024) pukul...
Pilkada Halteng: Paslon IMS-ADIL Kantongi 17.623 Suara Sah di Pileg 2024
Weda, Koridorindonesia.id– Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Halmahera Tengah (Halteng), Rahman Tekka menyampaikan Hasil perolehan suara partai pengusung pada Pasangan Calon Ikram Malan Sangadji...