Kamis, Mei 2, 2024
spot_img
Beranda Topik Rapat Pleno

Topik: Rapat Pleno

Usulan Bawaslu Tak Diindahkan KPU Malut, Pleno Tingkat Provinsi Kembali Diskors

Koridorindonesia.id, Ternate– Kericuhan mengakibatkan pleno terbuka rekapitulasi tingkat provinsi untuk kabupaten Halmahera Selatan kembali diskorsing dan akan dilanjutkan pada Selasa, (12/03/2024) besok pukul 10.00...

Kericuhan Jadi Alasan Rapat Pleno KPU Maluku Utara Diskorsing

Koridorindonesia.id, Halsel– Pleno rekapitulasi Kabupaten Halmahera Selatan di tingkat Provinsi berakhir ricuh. Akhirnya rapat pleno terpaksa diskorsing oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Maluku...

Bawaslu Malut Bakal Tindaklanjuti Dugaan Pelanggaran Pemilu di Halmahera Barat

Koridorindonesia.id, Halbar– Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Provinsi Maluku Utara (Malut) bakal menindaklanjuti terkait dugaan pelanggaran Pemilu yang terjadi di salah satu Penyelenggara Pemilu Kecamatan...

222 Surat Suara Dianulir, Saksi Partai Nasdem Sebut Berpotensi Cederai Demokrasi

Koridorindonesia.id, Ternate- Sebanyak 222 Surat Suara di TPS 008 Kelurahan Tabona, Kecamatan Ternate Selatan, Kota Ternate, Provinsi Maluku Utara (Malut) terpaksa harus dibatalakan PPK...

Pleno di Morotai Berlangsung Alot; Penggunaan Hak Pilih Jadi Persoalan

Koridorindonesia.id, Morotai- Rapat pleno terbuka yang dilaksanakan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pulau Morotai berlangsung alot. Pasalnya dalam tahapan rekapitulasi masih terjadi perselisihan dalam...

Besok, KPU Pulau Morotai Gelar Rapat Pleno Tingkat Kabupaten

Koridorindonesia.id, Morotai- Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Pulau Morotai bakal melaksanakan rapat pleno tingkat kabupaten. Rapat pleno tersebut dijadwalkan akan digelar pada hari Jumat...